Advokasi:
UMKM Naik Kelas
Advokasi ini berfokus pada edukasi dasar dan pendampingan sederhana bagi pelaku UMKM agar lebih rapi dalam pengelolaan usaha dan pencatatan keuangan. Program dijalankan secara ringan dan bertahap, disesuaikan dengan kapasitas mahasiswa, dengan tujuan membantu UMKM tumbuh dan siap berkembang.
Prestasi:
-